PENGARUH TRIS KUNING TELUR YANG DISUPLEMENTASIKAN DENGAN PENGENCER SARI BUAH WORTEL TERHADAP KUALITAS SEMEN KAMBING KACANG

  • Derickson Rexy Adrian Universitas Kristen Wira Wacana Sumba
  • I Made Adi Sudarma Universitas Kristen Wira Wacana Sumba
  • Alexander Kaka Universitas Kristen Wira Wacana Sumba

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas semen kambing kacang pada pengencer tris kuning telur yang disuplementasikan dengan pengencer sari buah wortel. Penampungan semen cair ditampung dari dua ekor kambing kambing kacang jantan yang berumur ± 2 tahun dengan menggunakan alat vagina buatan dengan bantuan kambing betina sebagai pemancing. Pengamatan motilitas semen segar secara makroskopis yaitu: volume, warna, bau, pH, dan konsistensi, sedangkan pengamatan secara mikroskopis yaitu: motilitas dan viabilitas. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) yang terdiri dari 4 perlakuan dan 5 ulangan, sehingga diperoleh 20 unit percobaan. Rancangan percobaan yang dilakukan yaitu P0 = 100% TKT (tris kuning telur), P1 = 90% TKT + 10% SBW (sari buah wortel), P2 = 80% TKT + 20 SBW (sari buah wortel), P3 = 70% TKT + 30% SBW (sari buah wortel). Dari hasil analisis, menunjukan bahwa pada hari ketiga penyimpanan, P2 memiliki nilai motilitas lebih tingi (P<0,05) sebesar 56,00±12,44% dan viabilitas 64,52±3,98 dibandingkan P0 ( 42,00±5,70%;49,24±3,98% ), P1 ( 45,00±9,35%;52,84±9,34% ), P3 (41,00±4,18%;50,20±5,38% ). Hasil dari penilitian ini dapat di simpulkan bahwa penambahan 20% sari buah wortel dan pengencer tris kuning telur 80% cukup efektif untuk mempertahankan motilitas dan viabilitas spermatozoa kambing kacang hingga hari penyimpanan hari ke tiga dalam suhu 3-50C.

References

Ariantie, O. S., Yusuf, T. L., Sajuthi, D., & Arifiantini, R. I. (2014). Kualitas Semen Cair Kambing Peranakan Etawah dalam Modifikasi Pengencer Tris dengan Trehalosa dan Rafinosa. Jurnal Veteriner, 15(1), 11–22.
Barek, M. E., Hine, T. M., Nalley, W. M., & ... (2020). Pengaruh Penambahan Sari Wortel Dalam Pengencer Sitrat Kuning Telur Terhadap Kualitas Spermatozoa Kambing Bligon. Jurnal Nukleus …, 7(2), 109–117. http://ejurnal.undana.ac.id/nukleus/article/view/3152
Bria, M. M., Nalley, W. M., Kihe, J. N., & Hine, T. M. (2022). Pengaruh Subtitusi Sari Buah Semangka (Citrullus lanatus) dalam Pengencer Sitrat-Kuning Telur Terhadap Kualitas Spermatozoa Sapi Bali. Jurnal Nukleus Peternakan, 9(1), 23–32. http://ejurnal.undana.ac.id/index.php/nukleus/article/view/4393
Ducha, N., Susilawati, T., A, A., & Wahyuningsih, S. (2013). Motilitas Dan Viabilitas Spermatozoa Sapi Limousin Selama Penyimpanan Pada Refrigerator Dalam Pengencer Cep-2 Dengan Suplementasi Kuning Telur. Jurnal Kedokteran Hewan - Indonesian Journal of Veterinary Sciences, 7(1), 2002–2005. https://doi.org/10.21157/j.ked.hewan.v7i1.555
Ihsan, M. N. (2011). Penggunaan telur itik sebagai pengencer semen kambing. Jurnal Ternak Tropika, 12(1), 10–14.
Inonie, R. I., Baa, L. O., & Saili, T. (2018). Kualitas Spermatozoa Kambing Boerawa Dan Kambing Kacang Pada Penggunaan Tris-Kuning Telur Yang Berbeda. Jurnal Ilmu Dan Teknologi Peternakan Tropis, 3(1), 52. https://doi.org/10.33772/jitro.v3i1.1070
Laos, R., Marawali, A., Kune, P., Belli, H. L. L., & Uly, K. (2021). Pengaruh Penambahan Filtrat Rosella (Hibiscus sabdariffa Linn) Ke dalam Pengencer Tris-Kuning Telur Terhadap Kualitas Spermatozoa Kambing Kacang. Jurnal Nukleus Peternakan, 8(2), 124–135. http://ejurnal.undana.ac.id/index.php/nukleus/article/view/4872
Ndeta, A. K., Belli, H. L. L., & Uly, K. (2015). Pengaruh Sari Wortel Dengan Level Yang Berbeda Pada Pengencer Sitrat Kuning Telur Terhadap Motilitas, Viabilitas, Derajat Keasaman Spermatozoa Babi Landrace. Jurnal Nukleus Peternakan, 2(2), 117–128.
Ofori, D. A., Anjarwalla, P., Mwaura, L., Jamnadass, R., Stevenson, P. C., Smith, P., Koch, W., Kukula-Koch, W., Marzec, Z., Kasperek, E., Wyszogrodzka-Koma, L., Szwerc, W., Asakawa, Y., Moradi, S., Barati, A., Khayyat, S. A., Roselin, L. S., Jaafar, F. M., Osman, C.P.,…Slaton,N.\(2020).Title.Molecules,2(1), 1–12. http://clik.dva.gov.au/rehabilitation-library/1-introduction-rehabilitation%0Ahttp://www.scirp.org/journal/doi.aspx?DOI=10.4236/as.2017.81005%0Ahttp://www.scirp.org/journal/PaperDownload.aspx?DOI=10.4236/as.2012.34066%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.pbi.2013.02.0
Rosmaidar, Dasrul, & Lubis, T. M. (2013). Pengaruh Penambahan Sari Buah Tomat Dalam Media Pengencer Terhadap Motilitas Dan Viabilitas Spermatozoa Kambing Boer Yang Disimpan Pada Suhu 3–5 °C. Jurnal Ilmiah Peternakan, 1(1), 7–17. http://jurnal.umuslim.ac.id/index.php/JIP/article/view/208/132
Setiawan, F., & Kusumawati, E. D. (2017). Kualitas semen segar kambing kacang pada suhu 50c dengan lama simpan yang berbeda menggunakan pengencer dan tanpa pengencer. Jurnal Sains Peternakan, 5(2), 77–85. https://doi.org/10.21067/jsp.v5i2.3157
Souhoka, D. F., Matatula, M. J., Mesang-Nalley, W. M., & Rizal, M. (2009). Laktosa mempetahankan daya hidup spermatozoa kambing Peranakan Etawah yang dipreservasi dengan plasma semen domba priangan. Jurnal Veteriner, 10(3), 135–142.
Published
2023-05-01
How to Cite
ADRIAN, Derickson Rexy; SUDARMA, I Made Adi; KAKA, Alexander. PENGARUH TRIS KUNING TELUR YANG DISUPLEMENTASIKAN DENGAN PENGENCER SARI BUAH WORTEL TERHADAP KUALITAS SEMEN KAMBING KACANG. Proceeding Sustainable Agricultural Technology Innovation (SATI), [S.l.], v. 1, n. 1, p. 408 - 413, may 2023. Available at: <http://ojs.unkriswina.ac.id/index.php/semnas-FST/article/view/414>. Date accessed: 25 sep. 2023.
Section
Articles