About the Journal
Jurnal Edusavana akan menerbitkan naskah-naskah artikel ilmiah dalam cakupan bidang Pendidikan Matematika dan Pendidikan Biologi, bertujuan menjadi wadah utama bagi peneliti, akademisi, praktisi pendidikan, dan pembuat kebijakan untuk berbagi hasil penelitian, kajian teoritis, inovasi kurikulum, dan studi kasus terkait pendidikan. Tulisan belum pernah dipublikasikan dan tidak sedang dipertimbangkan untuk dipublikasikan di jurnal lain. Secara keseluruhan, naskah harus memuat abstrak, pendahuluan, metode penelitian, hasil dan pembahasan, kesimpulan serta daftar pustaka.
Frekuensi Publikasi: diterbitkan dua kali setahun (Juli & Desember) oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Kristen Wira Wacana Sumba
Biaya Publikasi: IDR 250.000,-