Pengaruh Pemberian Pakan Multinutrien Blok Terhadap Konsumsi Dan Kecernaan Protein Kasar Dan Serat Kasar Kambing Kacang
DOI:
https://doi.org/10.58300/jps.v3i3.1023Keywords:
Kambing Kacang, multinutrien blok, konsumsi, kecernaanAbstract
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan multinutrien blok (MNB) terhadap konsumsi dan kecernaan protein kasar dan serat kasar Kambing Kacang. Penelitian menggunakan 16 ekor Kambing Kacang dengan kisaran umur 8-9 bulan dengan bobot badan 15 kg ± 2,18. Penelitian menggunakan percobaan eksperimental rancangan acak lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan 4 ulangan, terdiri dari P0: rumput alam (kontrol), P1: rumput alam + 15 gr/e/h multinutrien blok, P2: rumput alam + 20 gr/e/h multinutrien blok, dan P3: rumput alam + 25 gr/e/h multinutrien blok. Parameter yang diamati seperti konsumsi protein kasar, konsumsi serat kasar, kecernaan protein kasar, dan kecernaan serat kasar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian pakan multinutrien tidak memberikan pengaruh yang nyata terhadap konsumsi dan kecernaan protein kasar dan serat kasar pada ternak Kambing Kacang. Kesimpulan, pemberian pakan multinutrien blok hingga level 25 gram/ekor/hari menghasilkan konsumsi protein kasar 115,24-125,06 gram, konsumsi serat kasar 135,46-142,58 gram, kecernaan protein kasar 80,73-83,53%, dan kecernaan serat kasar 30,74-46,71% pada kambing Kacang betina.
Downloads
References
AOAC. 1995. Official Methods of Analysis. 16thedn. Association of Official Analytical Chemists, Washington DC.
Beba, E., Jelantik, I. G. N., & Dato, T. O. . (2020). Pengaruh Pemberian Silase Rumput Kume dan Daun Markisa Hutan (Pasiflora Foetida) Dengan Imbangan yang Berbeda Terhadap Konsumsi dan Kencernaan Serat, Konsentrasi VFA Cairan Rumen dan Kadar Glukosa Darah Pada Kambing Kacang. Jurnal Peternakan Lahan Kering, 2 (2)(2), 834–843.
Dewi, D. A. P. R., Pujaningsih, R. I., & Subrata, A. (2020). Evaluasi Fisik Organoleptik Multinutrien Blok yang dibuat dengan Metode Panas pada Penambahan Level Molases yang Berbeda. Bulletin of Applied Animal Research, 2(1), 21–26.
Djago, T. Y. T. D. Y., Kleden, M. M., & Lestari, G. A. Y. (2021). Pengaruh Penggunaan Dedak Sorgum dalam Ransum Konsentrat sebagai Pengganti Jagung terhadap Konsumsi dan Kecernaan Protein Kasar serta Urea Darah pada Kambing Kacang. Jurnal Peternakan Lahan Kering, 3(1), 1343–1351.
Hambakodu, M. (2021). Evaluasi Nilai Nutrisi dan Kecernaan In Vitro Beberapa Rumput Alam dari Lahan Perkebunan dan Padang Penggembalaan. Jurnal Peternakan Indonesia, 23(2), 130–135. https://doi.org/10.25077/jpi.23.2.130-135.2021
Hambakodu, M., Pawulung, J. P., Nara, M. C., Amah, U. A. R., Ranja, E. P., & Tarapanjang, A. H. (2021). Identifikasi Hijauan Makanan Ternak di Lahan Pertanian dan Padang Penggembalaan Kecamatan Haharu Kabupaten Sumba Timur. Jurnal Ilmu Dan Teknologi Peternakan Tropis, 8(1), 43–50. https://doi.org/10.33772/jitro.v8i1.14601
Handayani, I. S., Tampoebolon, B. I. M., Subrata, A., & Pujaningsih, R. I. (2019). Evaluasi Organoleptik Multinutrien Blok yang Dibuat dengan Menggunakan Metode Dingin pada Perbedaan Aras Molases. Jurnal Ilmu Nutrisi Dan Teknologi Pakan, 17(3), 64–68.
Hidayat, H., Soetrisno, E., & Akbarillah, T. (2023). Pengaruh Minyak Sawit dan Pakan Blok Berbasis by Product Pabrik Pengolahan Minyak Sawit terhadap Kecernaan Bahan Kering, Protein Kasar, Energi dan Pertambahan Berat Sapi Bali. Buletin Peternakan Tropis, 4(1), 32–38. https://doi.org/10.31186/bpt.4.1.32-38
Kearl, L. (1982). Nutrient Requirements of Ruminants in Developing Countries.
Mengistu, G., & Hassen, W. (2017). Review on?: Supplementary Feeding of Urea Molasses Multi-Nutrient Blocks to Review on?: Supplementary Feeding of Urea Molasses Multi-Nutrient Blocks to Ruminant Animals for Improving Productivity. International Journal of Animal Husbandry and Veterinary Science, 2(6), 43–49.
Pujaningsih, R. I., Tampoebolon, B. I. M., Widiyanto, W., & Harjanti, D. W. (2018). Evaluation of the Effectiveness of the Use of Papaya Fruit Latex in Making Herbal Medicated Multinutrition Block as a Local Goat Feed Supplement. Animal Production, 20(1), 39–44. https://doi.org/10.20884/1.jap.2018.20.1.687
Putra, I. S., Ayuningsih, B., & Dhalika, T. (2022). Pengaruh Imbangan Rumput Gajah cv Taiwan Dan Konsentrat Terhadap Kecernaan Serat Kasar Dan Bahan Ekstrak Tanpa Nitrogen Pada Domba Garut Jantan Dewasa. Jurnal Nutrisi Ternak Tropis Dan Ilmu Pakan, 4(2), 39. https://doi.org/10.24198/jnttip.v4i2.39182
Sagito, N. D., Hidayat, R., & Tanuwiria, U. H. (2022). Pengaruh Pemberian Ransum Mengandung Tepung Keong Mas (Pomacea canaliculata L.) Diproteksi Berbagai Level Tanin Terhadap Kecernaan Serat Kasar Dan Energi Ransum Domba Lokal Jantan. Jurnal Nutrisi Ternak Tropis Dan Ilmu Pakan, 4(1), 10. https://doi.org/10.24198/jnttip.v4i1.38886
Somanjaya, R., & Falahudin, A. (2021). Uji Kualitas Pakan Komplit Berbasis Hijauan Sorgum-Indigofera Untuk Induk Domba Prolifik. Agrivet?: Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian Dan Peternakan (Journal of Agricultural Sciences and Veteriner), 9(2), 148–157. https://doi.org/10.31949/agrivet.v9i2.1761
Yanuartono, Y., Indarjulianto, S., Nururrozi, A., Purnamaningsih, H., & Raharjo, S. (2019). Urea Molasses Multinutrien Blok Sebagai Pakan Tambahan pada Ternak Ruminansia. Jurnal Veteriner, 20(3), 445. https://doi.org/10.19087/jveteriner.2019.20.3.445
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 JURNAL PETERNAKAN SABANA

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The author who submits the manuscript must understand and agree that the copyrights published are held by Jurnal Peternakan Sabana. Copyright includes rights to reproduce, distribute and sell every part of journal articles in all forms and media.
All articles published Open Access will be immediately and permanently free for everyone to read and download. We are continuously working with our author communities to select the best choice of license options, currently being defined for this journal as follows:
• Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA)
Jurnal Peternakan Sabana is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
you are free to:
Share — copy and redistribute the material in any medium or format
Adapt — remix, transform, and build upon the material
for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.